Personal Branding Bersama Mas Silih Agung Wasesa

++++++++++++++++++++++++++++++++++++++++++++++++++++++

Kagama Learning Community

 Jakarta 14 Juli 2011
Gedung MM UGM Jl Dr Saharjo
 Personal Branding
 Mas Silih Agung Wasesa

++++++++++++++++++++++++++++++++++++++++++++++++++++++

Pengertian dari personal branding itu sendiri ada beberapa macam definisi, diantaranya ialah:

Personal Branding Merupakan sebuah pencitraan pribadi yang mewakili serangkaian keahlian suatu ide cemerlang, sebuah sistem kepercayaan dan persamaan nilai  yang dianggap menarik oleh orang lain. Personal Branding adalah segala sesuatu yang ada pada diri anda yang membedakan dan menjual, seperti pesan anda, pembawaan diri dan taktik pemasaran. (Kupta) Continue reading

Karir Development bersama mas RDP

++++++++++++++++++++++++++++++++++++++++++++++++++++++

Kagama Learning Community

 Jakarta 18 Juni 2011
 Proxis Bangun Persada, Gedung Wirausaha Jl Rasuna Said Kuningan Jakarta
 Karir development
 Bp Rovicky Dwi Putrohari (HESS Corp)

++++++++++++++++++++++++++++++++++++++++++++++++++++++

“mas RDP”

Positioning diri sangatlah penting dalam dunia pekerjaan, dikarenakan ketika kita sudah mengetahui dimana posisi kita, maka untuk melangkah selanjutnya akan menjadi lebih mudah, dalam artian kita akan mendapatkan beberapa guidance yang sudah pasti. Setelah kita mengetahui positioning diri ini, kita dapat mempercepat karir kita, diantaranya dengan membaca serta mengamati Continue reading

Networking bersama Dr. Widigdo Sukarman

Kagama Learning Community

+++++++++++++++++++++++++

Jakarta 28 Mei 2011

Tempat: Indonesia Mengajar, Jalan Galuh 2 nomer 4 Kebayoran lama Jakarta Selatan

Materi: Networking

Pembicara: Dr. Widigdo Sukarman

 +++++++++++++++++++++++++

“bapak Widigdo Sukarman”

Akhirnya pertemuan awal kegiatan Kagama Learning Community bisa terlaksana, dengan model Forum Group Discussion. Pada pertemuan awal ini, Bapak Widigdo Sukarman bersedia meluangkan waktunya untuk berbagi cerita dan berbagai pengalaman, terutama mengenai networking ini. Banyak sekali cerita dari Pak Wid, kisah beliau serta pengalaman pengalaman yang bisa kita teladani untuk menjadi lebih baik lagi serta menjadi pribadi yang lebih berguna lagi. Disini saya akan coba untuk menuliskan sedikit yang masuk dalam otak saya mengenai FGD bersama beliau sabtu kemaren. Adapun tema yang diangkat ialah mengenai Networking. Continue reading